NURULTANIA, ASTRID (2019) PENERAPAN RAJIO TAISOU DI LPK KEBUN. Karya Tulis Ilmiah thesis, Sekolah Tinggi Bahasa Asing JIA.
Text
D3-2019-43131320160009-ABSTRAK.pdf Download (241kB) |
|
Text
D3-2019-43131320160009-ACUAN.pdf Download (7kB) |
|
Text
D3-2019-43131320160009-COVER.pdf Download (66kB) |
|
Text
D3-2019-43131320160009-DAFTAR ISI.pdf Download (169kB) |
|
Text
D3-2019-43131320160009-I.pdf Download (247kB) |
|
Text
D3-2019-43131320160009-V.pdf Download (152kB) |
|
Text
D3-2019-43131320160009-FULL.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini berjudul “Penerapan Rajio Taisou di LPK Kebun”. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penerapan Rajio Taisou yang ada di LPK Kebun, dan bagaimana pengaruh yang ditimbulkan setelah menerapkan Rajio Taiso bagi para pemagang saat pembelajaran dan kegiatan selama satu hari. Peneliti menggunakan metode deskriptif kualitatif yaitu berusaha untuk menjelaskan dan menggambarkan kejadian yang terjadi pada masa sekarang. Hasil dari penelitian ini diketahui bahwa Rajio Taiso diterapkan setiap pagi dan sore hari di LPK Kebun dengan durasi selama tiga sampai lima menit dengan ditambah beberapa workout ringan sebelumnya. Di sore hari akan diadakan olahraga bebas dan workout ringan tanpa melakukan Taisou. Hal ini berpengaruh cukup besar bagi fisik para siswa ketika mengikuti pembelajaran dan kegiatan lainnya selama satu hari. Peneliti berharap karya tulis ilmiah ini dapat bermanfaat dan dapat dijadikan informasi untuk penelitian selanjutnya.
Item Type: | Thesis (Karya Tulis Ilmiah) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Creators: |
|
||||||||
contributors: |
|
||||||||
Uncontrolled Keywords: | Rajio, Taisou, LPK | ||||||||
Subjects: | Bahasa dan Sastra > ILMU BAHASA ASING > Sastra (dan Bahasa) Jepang | ||||||||
Divisions: | Program Studi Bahasa Jepang | ||||||||
Depositing User: | Iwan Kurniawan, S.Sos. | ||||||||
Date Deposited: | 16 Mar 2022 06:58 | ||||||||
Last Modified: | 16 Mar 2022 06:58 | ||||||||
URI: | http://repository.stba-jia.ac.id/id/eprint/342 |
Actions (login required)
View Item |