PERANAN SAMURAI PASCA KESHOGUNAN TOKUGAWA DALAM ANIME SAMURAI X KARYA NOBUHIRO WATSUKI (ANALISIS SEMIOTIKA CHARLES SANDERS PEIRCE)

SUPRIYADI, RICKY (2017) PERANAN SAMURAI PASCA KESHOGUNAN TOKUGAWA DALAM ANIME SAMURAI X KARYA NOBUHIRO WATSUKI (ANALISIS SEMIOTIKA CHARLES SANDERS PEIRCE). Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Bahasa Asing JIA.

[img] Text
S1-2017-43131520133051-FULL.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini membahas tentang peranan Samurai pasca keshogunan Tokugawa dalam anime Samurai X. Pergantian zaman yang ditandai oleh pertempuran TobaFushimi dalam anime Samurai X tidak didukung oleh rakyat jepang seluruhnya. Masuknya budaya Barat pada Jepang mempengaruhi kemiliteran pada saat itu, klasifikasi masyarakat dihapuskan, sehingga golongan samurai kehilangan pekerjaan. Menjadi guru, warga biasa, ataupun petani adalah pilihan terbaik mereka. Bagi mereka yang memiliki kemampuan, biasanya mereka bekerja pada pemerintah. Seperti menjadi polisi ataupun menteri. Adapula samurai yang menjadi pemberontak. Karena merasa kurang puas atas sistem pemerintahan meiji. Dalam penelitian ini, teori yang penulis gunakan dalam menganalisis peranan samurai adalah teori semiotika Charles Sanders Peirce, dengan mengaitkan tiga komponen utama yaitu representasi, objek serta interpretant yang disajikan secara deskriptif berdasarkan tanda dalam proses signifikasi melalui potongan adegan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIMEmail
SUPRIYADI, RICKYNIM43131520133051UNSPECIFIED
contributors:
ContributionContributionsNIDN/NIDKEmail
Pembimbing 1Puteri, Yusnida EkaNIDN0412067304yusnida.ep@stba-jia.ac.id
Pembimbing 2Hamidah, AamNIDN0420087003aam.h@stba-jia.ac.id
Uncontrolled Keywords: Samurai, Peranan, Semiotika
Subjects: Bahasa dan Sastra > Program Studi Bahasa Asing > Ilmu Susastra Umum
Bahasa dan Sastra > ILMU BAHASA ASING > Sastra (dan Bahasa) Jepang
Divisions: Program Studi Sastra Jepang
Depositing User: Iwan Kurniawan, S.Sos.
Date Deposited: 25 May 2022 04:11
Last Modified: 25 May 2022 04:11
URI: http://repository.stba-jia.ac.id/id/eprint/627

Actions (login required)

View Item View Item