PENGGUNAAN FUKUSHI TOTEMO, HONTOUNI DAN HIJOUNI DALAM WEBSITE KORAN DIGITAL BAHASA JEPANG

Hasyim, Abdullah Fauzan (2024) PENGGUNAAN FUKUSHI TOTEMO, HONTOUNI DAN HIJOUNI DALAM WEBSITE KORAN DIGITAL BAHASA JEPANG. Skripsi thesis, Sekolah Tinggi Bahasa Asing JIA.

[img] Text
S1-2024-4131520200003-ABSTRAK.pdf

Download (430kB)
[img] Text
S1-2024-4131520200003-BAB 1.pdf

Download (536kB)
[img] Text
S1-2024-4131520200003-BAB 5.pdf

Download (487kB)
[img] Text
S1-2024-4131520200003-COVER.pdf

Download (277kB)
[img] Text
S1-2024-4131520200003-DAFTAR ACUAN.pdf

Download (370kB)
[img] Text
S1-2024-4131520200003-DAFTAR ISI.pdf

Download (380kB)
[img] Text
S1-2024-4131520200003-FULL.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (6MB) | Request a copy

Abstract

Fukushi atau adverbia memiliki peran penting dalam sebuah bahasa, khususnya pada penegasan keterangan dan nuansa ketika berkomunikasi. Dalam bahasa Jepang terdapat banyak sekali fukushi yang bersinonim salah satunya fukushi totemo, hontouni, dan hijouni yang memiliki arti ‘sangat’. Penelitian ini menganalisis fukushi yang terdapat pada koran digital yang diunggah pada bulan Juli dan Agustus tahun 2024, dengan berfokus pada fukushi totemo, hontouni, dan hijouni pada kalimat afirmatif. Sumber data pada penelitian ini yaitu, The Sankei News, Mainichi Shinbun dan Asahi Shinbun Digital. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui makna, penggunaan dan apakah masing-masing fukushi tersebut dapat saling menggantikan. Metode yang diterapkan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Pada penelitian ini data yang dianalisis sejumlah 30 data yang diperoleh dari website koran digital. Hasil dari penelitian ini diketahui bahwa 1) Fukushi totemo dan hontouni dapat saling menggantikan apabila digunakan pada kalimat yang subjektif; 2) Fukushi hontouni tidak dapat digantikan oleh fukushi totemo dan hijouni saat menerangkan kalimat yang berisi perasaan pembicara; 3) Fukushi hijouni dapat digantikan oleh totemo ketika menyatakan tingkatan yang serius dan menggunakan ragam lisan, selain itu fukushi hijouni tidak dapat digantikan oleh totemo dan hontouni apabila digunakan untuk menyatakan sesuatu yang objektif. Kata kunci: fukushi, sinonim, totemo, hontouni, hijouni

Item Type: Thesis (Skripsi)
Creators:
CreatorsNIMEmail
Hasyim, Abdullah FauzanNIM43131.52020.0003UNSPECIFIED
contributors:
ContributionContributionsNIDN/NUPTKEmail
Advisor 1Rahmalia, ShabrinaNUPTK6044771672230343shabrina.r@stba-jia.ac.id
Advisor 2Sunarni, AniNUPTK0250760661230163ani.s@stba-jia.ac.id
Subjects: Bahasa dan Sastra > Program Studi Bahasa Asing > Ilmu Linguistik
Bahasa dan Sastra > ILMU BAHASA ASING > Sastra (dan Bahasa) Jepang
Divisions: Program Studi Sastra Jepang
Depositing User: Iwan Kurniawan, S.Sos.
Date Deposited: 12 Feb 2025 06:48
Last Modified: 12 Feb 2025 06:48
URI: http://repository.stba-jia.ac.id/id/eprint/1131

Actions (login required)

View Item View Item